BELAJAR JAVASCRIPT

untuk pemula sekali

BELAJAR JAVASCRIPT 1-7.apa variable?

"variable" nya sangat bermanfaat.

disini saya akan berikan contoh dan kita hanya menghitung nomor saja, tapi script menjadi lebih panjang atau lebih berbelit-belit atau ada banyak bertubi-tubi, rasa manfaat itu menjadi lebih besar.

masalah tidak pakai "variable"

kalau code dibawah ini, bisa pakai untuk berhitung 2+3 saja.

<script type="text/javascript">
<!--
window.document.write(2+3);
//-->
</script>
tapi kalau pakai "variable", bagaimana?
kalau ganti code ke seperti dibawah.
kalau mau berhitung nomor lain, hanya ganti "nomor1" dan "nomor2" saja.
<script type="text/javascript">
<!--
nomor1 = 2;
nomor2 = 3;
window.document.write(nomor1+nomor2);
//-->
</script>
"variable" nya bisa ganti otomatis, jadi bisa pakai apa pun.

cara pasang nama ke "variable"

ada beberapa peraturan yang harus anda mengerti.

1. huruf besar dan huruf kecil nya berbeda.
2. bisa pakai huruf alfabet, nomor, 「$」 , 「_ (garis bawah)」
3. tapi tidak bisa pakai nomor untuk huruf pertama
4. tidak bisa pasang nama yang "reserved keyword" (menuju ke 1-6)